Tax Center UIN Walisongo Semarang mengadakan Company Visit ke Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Jawa Tengah I pada Kamis, 8 Mei 2025. Mengusung tema “Lampaui Batas, Bangkit untuk Indonesia Emas,” kegiatan ini diikuti oleh 50 peserta yang terdiri atas pengurus dan anggota Tax Center UIN Walisongo.

Kegiatan dimulai dengan registrasi dan absensi di samping Auditorium 2 UIN Walisongo. Pada pukul 07.30 WIB, rombongan berangkat menuju Kanwil DJP Jawa Tengah I dan tiba sekitar pukul 08.30 WIB. Setibanya di lokasi, peserta diarahkan ke Aula di lantai 7 Gedung Keuangan Negara II untuk memulai rangkaian acara.

Baca Selengkapnya…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *